Apabila Anda memiliki acara di luar kota atau di luar pulau seperti di pulau Bali pasti membutuhkan alat transportasi. Anda tidak perlu repot mengendarai mobil dari rumah karena akan menimbulkan kecapekan. Anda bisa memilih jasa sewa mobil di Bali sebagai alat transportasi selama berada di pulau Bali. Dengan memilih jasa sewa perjalanan Anda tidak akan terhambat. Aktivitas selama di pulau Bali juga akan lebih mudah.
Mengapa sewa Daihatsu Ayla
Mengendarai mobil mewah memang menjadi dambaan bagi setiap orang. Namun, Anda tidak perlu berkecil hati ketika belum memilikinya. Karena banyak jasa sewa mobil mewah yang bisa Anda pilih. Daihatsu Ayla adalah pilihan yang tepat untuk memberikan tampilan yang berbeda pada Anda. Beberapa spesifikasi mobil Daihatsu Ayla yang bisa Anda pertimbangkan ketika memilih sewa mobil mewah.
1. Desain Eksterior yang Memukau
Mobil yang didesain mungil ini terlihat elegant dan aerodinamis. Anda yang mengendarainya akan terlihat lebih cool dan percaya diri. Dilihat dari tampilan depan terdapat lampu projector headlamp with LED serta daytime running light. Lampu tersebut mampu memberikan pencahayaan yang cerah namun tidak menyilaukan. Tampilan bumper depan lebih sporty dan dinamis serta grille lebih besar. Body sampingnya terdapat garis tegas yang memanjang dari belakang membuat mobil ini lebih stylish dengan paduan warna krom.
2. Desain Interior yang Lengkap
Selain tampilan ekterior yang memukau, Anda akan terpikat dengan tampilan interiornya. Kabin mobil cukup luas sehingga tidak akan terasa sesak. Fitur yang terdapat pada dashboard bernuansa silver memberikan kemewahan sendiri. Selain itu fitur hiburan yang sangat canggih seperti touchscreen audio dan dilengkapi panel switch yang terhubung dengan audio. Kursi yang terbuat dari spon yang empuk memberikan kenyamanan saat berkendara. Bagian belakang mobil terdapat bagasi yang cukup luas, sehingga memberikan kemudahan membawa barang bawaan Anda.
3. Kapasitas Mesin yang Handal
Daihatsu Ayla mempunyai kapasitas mesin yang tidak bisa dianggap remeh yaitu 1.197 CC. Berteknologi 3NR-VE tipe DOHC plus VVT-i yang memiliki tenaga maksimal. Mobil ini mampu memberikan tenaga hingga 88 PS pada putaran 6.000 rpm dan torsi maksimal 108 Nm. Mobil ini mampu melewati tanjakan dengan sangat halus. Mobil ini juga sangat irit bahan bakar sehingga sangat cocok digunakan untuk menempuh perjalanan jauh.
Beberapa poin di atas sebagai bahan pertimbangan Anda ketika memilih sewa mobil di Bali. Daihatsu Ayla adalah pilihan yang tepat karena memiliki tampilan yang mewah, sporty dan stylish. Untuk mendapatkan pelayanan yang terjamin Anda bisa mengunjungi website balimutiararental.com