Selamat Hari Koperasi Nasional ke-73, Ini Sejarah Singkat yang Diperingati Tiap 12 Juli

Setiap tanggal 12 Juli diperingati sebagai Hari Koperasi Nasional. Pada hari ini, Minggu (12/7/2020) diperingati Hari Koperasi Nasional ke-73. Setelah Indonesia merdeka, pada tanggal 12 Juli 1947, pergerakan koperasi di Indonesia mengadakan Kongres Koperasi yang pertama di Tasikmalaya. Hari ini kemudian ditetapkan sebagai Hari Koperasi Indonesia. Kongres tersebut merupakan Kongres Koperasi pertama yang diadakan di … Read more